BAHAN :
200 gr aci (kanji/sagu)
50 cc air
1 btr putih telur
2 sdm tepung terigu (di buat jadi bubur)
2 sdt garam
4 btr telur
100 ltr minyak goreng (untuk dadar)
Daun pisang ( dibuat takir )
100 grm mie basah
100 grm timun
BAHAN SAUS ( CUKA ) :
6 bh cabe rawit
50 grm asam jawa
1 sdm cuka putih
6 siung bawang putih
1/2 sdt garam
400 cc air
CARA MEMBUAT :
2. Campur ikan dengan air, garam aduk jadi satu
3. Masukkan tepung aci+bubur tepung terigu lalu aduk di ulenin hingga rata tidak sampai kalis
4. Adonan siap di bentuk, lapisi tangan dengan tepung kanji
5. Bentuk adonan panjang lalu rebus hingga mengapung dalam air mendidih
6. Bila sudah dingin potong2 lalu campur dengan kocokan telur kemudian di buat dadar masak sampai matang dapat juga dimasukkan dalam takir lalu panggang
7. Sajikan dgn saus cuka dan irisan timun
CARA MEMBUAT SAUS ( CUKA ) :
Gula merah dan asam jawa rebus jd satu lalu saring, masak kembali lalu masukan bawang putih, garam, cuka putih, masak sampai matang
Tidak ada komentar:
Posting Komentar