BAHAN :
250 gr beras ketan
ISI :
1/2 dada ayam, rebus, suwir - suwir
250 cc santan dari 1/4 butir kelapa
1 btg serai, memarkan
2 lbr daun salam
3 lbr daun jeruk
Garam secukupnya
HALUSKAN :
2 siung bawang putih
3 butir bawang merah
2 butir kemiri
1/2 sdt ketumbar
1/4 sdt jinten
KULIT :
3 butir telur, kocok lepas
Dadar tipis, 1 sendok sayur kecil saja, sampai telur habis
CARA MEMBUAT :
1. Ketan direndam 2 jam. Kukus 30 menit dan diaron.
2. Kukus kembali selama 30 menit. Panas - panas diisi bahan isi. Padatkan. Bungkus dengan dadar telur.
ISI :
1. Tumis bumbu yang dihaluskan. Beri bahan lain.
2. Masak sampai kering
Untuk 10 porsi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar